Rekomendasi Mobil Bekas Murah di Indonesia

Apakah Anda ingin membeli mobil bekas? Jika iya, maka rekomendasi tempat untuk membelinya adalah Seva.id. Ini merupakan salah satu platform yang melayani pembelian mobil baru maupun bekas. Dengan begitu, tentu tidak akan sulit untuk membeli dan memilihnya sesuai dengan kebutuhan.

Mobil Bekas Murah yang Bisa Anda Pilih

Saat ingin membuat mobil yang sudah pernah dipakai namun tetap berkualitas, maka jangan sampai sembarangan memilih tempatnya. Pasalnya, mobil yang berkualitas tersebut tentu perlu dilakukan pengecekan terlebih dahulu.

Di bawah ini beberapa rekomendasi pilihan mobil yang bisa Anda jadikan pilihan:

  1. Honda Jazz RS A/T

Mobil yang satu ini dapat Anda beli dengan harga sekitar Rp 239.000.000. Tentu saja, tidak akan menyesal saat memilihnya. Pasalnya, mobil ini masih terjamin kualitasnya meski sebelumnya sudah pernah dipakai oleh orang lainnya.

Memiliki tipe Hatchback, mobil ini sudah dibekali dengan kapasitas mesin sebesar 1.500 CC. Mobil berwarna kuning ini masih memiliki pajak yang berlaku sampai 26 Februari 2022. Dengan begitu, tidak perlu bingung lagi mengenai pembayaran pajak dalam waktu dekat.

  1. Toyota Innova G M/T

Memiliki warna abu-abu mobil bekas yang satu ini bertipe MPV. Sangat cocok bagi Anda yang ingin menggunakannya untuk berbagai keperluan. Seperti pergi ke kantor, jalan-jalan bersama keluarga, dan yang lainnya. Mobil ini sendiri dapat diperoleh dengan harga sekitar Rp 185.000.000 saja.

Selain itu, mobil ini juga sudah dibekali dengan kapasitas mesin yang cukup besar yakni 2.000 CC. Dengan begitu, Anda tidak perlu lagi meragukan kualitas mesinnya saat menggunakannya. Adapun pajak yang ada masih berlaku sampai 08 Februari 2022.

  1. Suzuki Baleno GL A/T

Mobil ini memiliki tipe Hatchback dengan warnanya abu-abu. Sangat cocok bagi Anda yang ingin memiliki kendaraan roda empat akan tetapi tidak ingin mengeluarkan banyak uang. Harganya sekitar Rp 179.000.0000 saja. Untuk kualitasnya sendiri tentu tidak perlu diragukan lagi.

Untuk mesin mobilnya sendiri dibekali dengan kapasitas sebesar 1.400 CC. Adapun mobil yang satu ini sudah dibekali juga dengan kunci cadangan, buku service, hingga buku manual. Sementara itu, pajak mobil tersebut masih berlaku sampai tanggal 29 Mei 2022.

Itulah beberapa rekomendasi pilihan mobil bekas yang bisa Anda jadikan pilihan. Kini tidak perlu ragu lagi saat ingin membeli mobil tersebut, pasalnya semua yang ditawarkan masih memiliki kualitas yang bagus untuk digunakan kembali. Selain itu, tentu saja akan lebih menghemat pengeluaran saat membelinya.

 

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *