Puluhan Mahasiswa IAIN Ambon Minta Keringanan Uang Kuliah hingga 50 Persen
Puluhan mahasiswa IAIN Ambon datangi Kanwil Kemenang Maluku, Senin pagi (27/7/2020). Mereka memprotes kebijakan keringanan Uang Kuliah Tunggal (UKT) sebesar 15%. Mahasiswa mendatangi Kanwil Kemenag dengan membawa spanduk dan sejumlah